XEONERS ( xeon owners society ) adalah satu-satunya Club Motor yamaha xeon berskala nasional di indonesia. didirikan pada MUNAS 1 Xeoners indonesia di Cipanas, puncak, pada tanggal 01 Agustus 2010. XEONERS INDONESIA juga satu-satunya club xeon yang resmi dibawah naungan YAMAHA dengan resmi diterima sebagai anggota di YRC (yamaha riders club) indonesia pada tanggal 6 februari 2011. bahkan XEONERS INDONESIA merupakan salah satu deklarator terbentuknya YRC jabar di bandung. Saat ini anggota kami tersebar dari mulai aceh hingga papua, bahkan sudah terbentuk kepengurusan chapter di beberapa kota dan tentunya segera menyusul di kota-kota lainnya. Mari Bergabung bersama Kami menyatukan owners xeon dari sabang sampai merauke., dan mari bersama sama kita ciptakan Bikers yang santun dijalan, mematuhi peraturan lalu lintas dan berperan serta dalam membangun bangsa. Contact Person: 1. Bro Vendra (Div. Anggota XI Pusat), Hp. 081366626699.. Email: xeoners@gmail.com. Blog: XEONERS CENTER, So, let's join us.

Selasa, 08 Februari 2011

XEONERS INDONESIA CHAPTER SIDOARJO

perkenalkan kami  XEONERS Chapter SIDOARJO
Xeoners Chapter Sidoarjo berdiri pada tanggal 02-02-2011

Pengurus Xeoners Chapter Sidoarjo :

  • Leader Chapter     : Gus Argo        X-146   CP : 08983965758
  • Sekretaris             : Mukhid Zen     X-119   CP : 081554142297
  • Bendahara            : Sesti Marista   X-230   CP : 08564106313
  • Alamat Sekretariat : Jambe 41 RT-10 RW-02 Banjarkemantren Buduran Sidoarjo     61252
  • Tempat Kopdar      : Jl. Ahmad Yani Sidoarjo { sebelah utara KODIM ]
Info KOPDAR
Kopdar dilaksanakan setiap hari sabtu pukul : 21.30
Kopdar WAJIB HADIR dilaksanakan pada miggu pertama sekaligus pembayaran iuran anggota dan pada waktu kopdar diharap memakai sepatu dan berpakaian yang sopan

    Persyaratan untuk menjadi anggota Xeoners Chapter Sidoarjo :

  • Menyerahkan foto copy KTP, SIM, STNK dan membayar uang register sebesar Rp.100.000 kepada bendahara kami dengan perincian Rp.50.000 untuk uang kas pusat, Rp.50.000 untuk mendapatkan KTA Xeoners Indonesia, Sticker Xeoners Indonesia dan TPM ( Tanda Pengenal Motor )
  • selanjutnya kami akan membayarkan uang registrasi anda ke bendahara pusat 
  • pusat akan memberikan nomor anggota sebagai tanda anda resmi menjadi anggota XEONERS INDONESIA, juga  TPM, KTA dan sticker wajib.
  • KIT kiriman pusat dapat diambil di pengurus chapter setelah dikirim dari pusat.

    Kewajiban Anggota Xeoners Chapter Sidoarjo :

  • Wajib mentaati tata tertib dan AD / ART Xeoners Indonesia
  •  Sopan santun dalam berkendara, tertib berlalu-lintas serta mengikuti aturan safety riding
  • Berperilaku baik dan sopan santun dalam bertutur kata
  • Wajib mempererat tali persaudaraan sesama anggota dan para bikers yang lain
  • Wajib menjaga nama baik Xeoners Chapter Sidoarjo dan Xeoners Indonesia

Xeoners Indonesia Semakin Di Depan by Xeoners Chapter Sidoarjo